Zopo Color S5.5 dengan Layar 5.5 inci - kali ini kami akan memberiakan informasi smartphone terbaru Mengenai Zopo Color S5.5 dengan Layar 5.5 inci. Ponsel ini memiliki spesifikasi yang sangat menarik untuk kita bahas dibandingkan dengan hp terbaru lainnya. Okeh langsung saja berikut info handphone terbaru Zopo Color S5.5 dengan Layar 5.5 inci.
Satu lagi phablet berlayar 5.5 inci dari Tiongkok, yaitu Zopo Color S5.5. Smartphone ini menawarkan layar 5.5 inci dengan resolusi HD 720 x 1280 pixels yang dioptimalkan kualitasnya oleh panel IPS Display yang memiliki kepadatan layar mencapai 267 ppi, sehingga sobat deteknokers tetap bisa menikmati beragam konten dengan kualitas gambar terbaik, yang tetap terlihat jernih meskipun dibawah sinar matahari. Selain itu, Zopo Color S5.5 juga menawarkan back cover dengan berbagai pilihan warna cantik.

Smartphone Zopo Color S5.5
Hadir dengan back cover berwarna-warni menjadi daya tarik phablet murah ini. Zopo Color S5.5 sangat cocok bagi sobat deteknokers yang ingin tampil stylish dengan memakai smartphone berlayar 5.5 inci. Sementara untuk dapur pacunya, phablet ini menawarkan processor berteknologi 64-Bit yang dipacu pada kecepatan Quad Core 1.3 Ghz Cortex-A53, dan dimaksimalkan oleh pengolahan grafis Mali T720. Selain itu, didalamnya juga disediakan Ram berukuran 1GB, dan memori internal 8GB yang bisa diperluas memakai microSD.
Phablet berlayar 5.5 inci tersebut siap memerikan pengalaman gaming yang cepat, dan tetap efesien daya baterai. Terlebih Zopo melengkapinya dengan baterai Li-Po berdaya 3.000 mah yang memberikan suplai daya baterai lebih lama saat bermain game, bekerja, dan menikmati beragam konten yang sobat miliki. Melihat kapasitas baterainya yang besar, tentunya smartphone ini semakin menarik untuk dimiliki, apalagi rata-rata smartphone sekelasnya memiliki baterai berkapasitas dibawhah 2.500 mah.
Demikian info spesifikasi yang bisa kami berikan mengenai Zopo Color S5.5 dengan Layar 5.5 inci. Semoga dengan adanya informasi ini dapat membantu anda untuk mengetahui lebih lanjut ponsel pintar yang sedang anda cari.
Zopo Color S5.5 dengan Layar 5.5 inci
by
Unknown
Android,
Berita,
Hp Terbaru,
Zopo